PENGENDALI HAMA RAMAH LINGKUNGAN
Penulis: AMEILIA ZULIYANTI SIREGAR
ISBN: 978-623-6813-11-9
Penerbit/Tahun: INTIMEDIA/PERTANIAN/2022
Harga: Rp. 65,000
Halaman: XII + 130
Ukuran: 15,5 x 23
Buku ini memberikan pemahaman kepada pembaca seputar pemanfaatan tanaman refugia sebagai mikrohabitat serangga hama dan musuh-musuh alami; dapat diterapkan di lahan persawahan maupun lahan sayuran untuk mengendalikan hama secara alamiah. Penanaman refugia akan mengurangi biaya usaha tani untuk pengendalian hama shingga keuntungan petani dapat meningkat dan lingkungan terjaga secara berimbang. Selain menjaga keseimbangan lingkungan, tanaman refugia juga dapat menyejukkan mata manakala lahan pertanian yang subur dikelilingi tanaman bunga yang mekar.