Judul: Quantum Spiderman (Spritual Leadership Management): Kekuatan Baru dalam Transformasi Pendidikan
Penulis: Prof. Dr. H. Agus Zaenul Fitri, M.Pd.
Ukuran: 15,5 x 23 cm
Halaman: 166 Halaman
Harga: Rp87.000
ISBN: (dalam proses)
Penerbit: Empadua Media (Empatdua Media adalah Lini Penerbit Intrans Publishing)
Kategori: Manajemen
Buku Quantum Spiderman (Spiritual Leadership Management) ini menawarkan pendekatan baru dalam memahami kepemimpinan dan manajemen pendidikan Islam pada era digital dengan memadukan konsep fisika kuantum dan spiritualitas tauhid. Melalui analisis reflektif dan pengalaman empiris, penulis menunjukkan bagaimana pemimpin yang terus berpegang pada prinsip nilai-nilai keimanan mampu menciptakan perubahan kelembagaan secara cepat, adaptif, dan bermakna. Buku ini menggugah kesadaran bahwa transformasi pendidikan yang sejati bermula dari kekuatan batin, visi futuristik, serta kesadaran akan tanggung jawab moral dan spiritual terhadap sesama dan—tentu—Sang Pencipta.