Judul: Pendidikan Karakter : Konsep, Urgensi, dan Internalisasi dalam Perspektif Islam
Penulis: Ikhwan Faudzi,S.Pd
Ukuran:13×19 cm
Halaman: viii + 94 Halaman
Harga: Rp89.000
Penerbit: Beranda (Beranda adalah Kelompok Intrans Publishing
Tahun: 2025
Pendidikan karakter sangat penting bagi anak, oleh karena itu pemerintah dan
islam sangat mementingkan pendidikan karakter pada anak agar menjadi
generasi penerus bangsa yang unggul.
Anak sebagai penerus generasi harus memiliki karakter sehingga ia
dapat memilih dan mana yang benar dan mana yang salah. Namun
pendidikan karakter di Indonesia terdapat kesalahan pemaknaan sehingga
anak Indonesia kurang mendapatkan pendidikan karakter yang tepat.
Lalu bagaimana pemaknaan yang tepat terkait pendidikan karakter?,
dan bagaimana bentuk pendidikan karakter dalam islam.
Dalam buku ini menjelaskan secara rinci tentang apa itu pendidikan
karakter, bentuk pendidikan karakter alam islam, pentingnya pendidikan
karakter di zaman sekarang, dan instalasi metode pendidikan karakter islam