Judul: Perkembangan Peserta Didik dan Teori Belajar untuk Guru dan Calon Guru
Penulis: Agus Miftakus Surur
Ukuran: 15,5 x 23 cm
Halaman: 374 Halaman
Harga: Rp75.000
Penerbit: Intrans Publishing
Kategori: Pendidikan
Pendidikan adalah proses yang melibatkan banyak aspek, salah satunya pemahaman terhadap perkembangan peserta didik dan teori belajar. Seorang guru tidak hanya dituntut menguasai materi pelajaran, tetapi juga harus memahami bagaimana peserta didik tumbuh dan berkembang. Pemahaman ini penting karena setiap anak memiliki perbedaan yang khas, baik dari segi fisik, kognitif, sosial, emosional, maupun moral. Perbedaan ini membentuk keragaman di dalam kelas yang memerlukan pendekatan pembelajaran yang bijak dan tepat sasaran.
Buku ini disusun untuk membantu mahasiswa, khususnya calon guru, dalam mempelajari teori perkembangan peserta didik dan teori belajar. Materi yang termuat di dalamnya disajikan secara sistematis agar mudah dipahami serta relevan dengan praktik pendidikan di sekolah.






